Contoh Kata-Kata Mutiara - Sebuah kata apabila dirangkai dengan tepat dan benar akan mampu menjadi sebuah kalimat yang enak didengar, salah satunya yaitu kata-kata mutiara. Kata-kata mutiara adalah sekumpulan kata yang mempunyai makna mendalam dan mampu menyentuh hati seseorang. Pada zaman dahulu, kata-kata mutiara biasanya hanya ditulis oleh para penyair. Namun pada zaman yang modern ini, kata-kata mutiara dapat ditulis oleh banyak kalangan termasuk Anda.
Pada kesempatan kali ini kami akan memaparkan beberapa contoh kata-kata mutiara yang bisa menjadikan Anda bak seorang penyair terkenal.
- Hidup memang tak selalu seperti yang anda mau, hal buruk dan baik selalu terjadi, namun semua itu telah diatur oleh Tuhan dengan akhir yang indah.
- Setiap orang memiliki masalah, lebih baik cari solusi untuk masalahmu sendiri, jangan membandingkan dengan masalah orang lain.
- Menjadi manusia yang terbaik adalah orang yang memberikan manfaat bagi orang lain.
- Kegagalan merupakan suatu pengalaman, jangan pernah takut untuk gagal, karena kita bisa belajar darinya.
- Pakaian merupakan topeng manusia, perilaku merupakan wujud sebenarnya.
- Menolong dengan cara menutupi sebuah kebohongan sama saja dengan melakukan kebohongan itu sendiri.
- Jika kita belum matang untuk dikritik, berarti kita terlalu muda untuk dipuji.
- Menjadi lilin berarti memberikan cahaya bagi orang lain dan membiarkan diri kita sendiri ternakar.
- Jangan membenci mereka yang mengatakan hal buruk untuk menjatuhkanmu, karena merekalah yang membuatmu setiap hari semakin kuat.
- Kekuatan tidak bisa menjaga perdamaian, perdamaian hanya bisa diraih dengan saling pengertian.
- Kesedihan hanyalah lembaran buram yang ada dalam sebuah buku kehidupan, yang harus dilakukan adalah membuangnya dan menggantinya dengan lembaran baru.
- Salah satu hal yang terbaik adalah melihat senyuman di wajah orang tuamu, dan menyadari bahwa kamulah alasan mereka tersenyum.
- Jangan berharap pada jalan pintas untuk mendapatkan kesuksesan yang bertahan lama.
- Menertawakan masalah orang lain itu merupakan hal yang sangat mudah, tapi menertawakan masalahmu sendiri? Itu hanya orang hebat yang bisa.
- Jangan menghina barang yang bentuknya kecil, jarum yang kecil saja bisa menumpahkan darah.
- Pikirkan apapun yang saat ini kamu ucapkan, karena setiap ucapan yang akan keluar dari mulutmu, itu tidak akan bisa ditarik kembali.
- Orang yang mengetahui dirinya berdusta, maka ia tidak akan percaya terhadap orang yang jujur.
- Sahabat merupakan seseorang yang selalu ada di sampingmu, sabar mendengarkan keluh kesahmu, dan bersedia untuk selalu menemani menjalani hidup.
- Sahabat yang sejati dan setia, nilainya lebih dari semua emas yang ada di dunia ini.
- Bahagia bukan berarti sempurna segalanya, tapi bahagia adalah ketika kamu memutuskan untuk melihat semua secara sempurna.
- Mereka yang berani bertindak serinbgkali didatangi kesuksesan, tapi mereka yang penakut dan tidak berani mengambil konsekuensi jarang dihinggapi kesuksesan.
- Hidup itu seperti sebuah drama, kamu hanya tinggal memilih menjadi pemain atau menjadi penonton.
- Tidak ada rahasia untuk mencapai kesuksesan. Sukses itu terjadi karena adanya persiapan, kerja keras dan mau belajar dari kegagalan.
- Orang yang terlalu cepat berputus asa adalah orang yang putus harapan seumpama dia telah menyediakan dirinya untuk mati sebelum mati.
- Kesusahan tidak semuanya siksaan dan yang paling pahit itu bukan semuanya racun. Tetapi adakalanya lebih berguna daripada kesenangan yang terus-menerus.
- Sejatinya orang yang berani ialah mereka yang tak cepat putus asa, tetapi bertahan dengan menghadapi setiap dugaan dan hinaan.
- Jangan lihat apa yang telah kamu usahakan, tetapi lihatlah apa yang belum kamu selesaikan.
- Tidak ada siapa yang paling pandai dan paling bodoh di dunia ini karena setiap yang pandai itu boleh menjadi bodoh dan setiap yang bodoh itu boleh menjadi pandai.
- Setiap jiwa yang dilahirkan telah tertanam dengan benih untuk mencapai keunggulan hidup. Tetapi benih itu tidak akan tumbuh seandainya tidak dibentengi dengan keberanian.
- Tidak semua yang kita ingin mampu kita perolehi sebagaimana tidak semua yang kita perolehi adalah yang kita inginkan.
- Orang yang selalu bersedih akan sukar mencapai apa yang dicita-citakan.
- Merasakan diri lemah adalah titik untuk memajukan diri.
- Janganlah kamu berkawan dengan orang yang suka melakukan maksiat, nanti hilang kebencian kamu terhadap maksiat.
- Tiada sesuatu yang lebih bahaya kepada seseorang selain daripada kawan yang elok percakapannya tetapi buruk perbuatannya.
- Orang yang sangat dibenci oleh Allah ialah orang yang suka bermusuh-musuhan.
- Jangan dilupa pada yang putih. Ianya suci, bersih sudi juga mengingatkan kita pada usia.
- Hidup yang berguna adalah hidup yang ketika petang membawa suluh untuk menghadapi malam yang akan sampai.
- Jadikanlah masa yang berlalu itu pengalaman dan pengajaran, masa yang sedang berjalan kita isi dengan amalan dan masa hadapan jangan terlalu diangan-angankan.
- Suatu hari nanti kita pasti berhenti bekerja dengan manusia, tetapi tiada istilah berhenti bekerja dengan Allah melainkan perjuangan berakhir bersama nafas terakhir.
- Kekayaan yang hilang dapat dikejar kembali dengan kerajinan dan jimat cermat. Kesihatan yang hilang boleh direbut kembali dengan ubat-ubatan. Akan tetapi waktu yang hilang pasti tidak akan kembali.
- Bila anda dapat bangun dari tidur pada suatu pagi, bermakna anda harus menjadikan hidup anda lebih bermakna sebagai tanda kesyukuranmu kepada Ilahi.
- Bersedekah dengan senyuman lebih baik daripada bersedekah dengan harta karena bersedekah dengan senyum, manusia tidak terasa terhutang apa-apa dan tidak pula terasa dihina.
- Jadilah seperti pohon kayu yang lebat buahnya, tumbuh di tepi jalan. Dilempar orang dengan batu tetapi dibalas dengan buah.
- Barang siapa yang menjadikan dirinya pemimpin maka hendaklah ia mulai memimpin dirinya sebelum ia memimpin orang lain.
- Kalau kamu melihat seseorang berbudi luhur, berusahalah menyamai kebaikannya dan kalau kamu bertemu dengan seorang berbudi rendah, periksalah dirimu sendiri.
- Waktu sangat berharga, maka itu janganlah engkau habiskan kecuali untuk sesuatu yang berharga.
- Masih banyak orang yang masih bergantung kepada pekerjaan yang bergaji rendah karena mereka takut gagal jika mencoba kerja lain.
- Kita diberikan satu lidah, namun kita juga diberikan dua telinga agar kita bisa mendengar dua kali lebih banyak dibandingkan berbicara.
- Jangan mengingat kebaikan yang pernah kita lakukan, tapi ingatlah kebaikan yang orang lain pernah lakukan kepada kita.
- Banyak orang mengatakan bahwa kesempatan hanya datang satu kali. Itu tidak benar, kesempatan akan selau datang asal kita siap untuk menanggapinya.
- Sahabat yang baik pasti tidak akan meminta sahabatnya menjadi orang lain, sahabat yang baik akan menerima sahabatnya apa adanya.
- Manusia tidak dirancang untuk gagal, tapi manusia sendirilah yang merancang suatu kegagalan.
- Visi tanpa eksekusi merupakan sebuah lamunan, tapi eksekusi tanpa misi merupakan sebuah mimpi buruk.
- Jenius adalah orang yang bisa membuat hal rumit menjadi terlihat sederhana.
- Jangan katakan: Wahai Tuhan, aku memiliki masalah besar, tapi katakanlah: Hei masalah, aku memiliki Tuhan yang maha besar.
- Merenung dalam satu menit, dapat menyelamatkan hidup kita dalam satu hari.
- Dalam melakukan sesuatu kita tidak harus menjadi seorang ahli, karena keahlian itu akan datang ketika kita melakukannya.
- Lebih baik dibenci karena menjadi diri sendiri, daripada harus disukai tapi menjadi orang lain.
- Salah satu ciri dari orang yang pandai adalah orang yang mampu memanfaatkan mimpinya menjadi hal yang lebih berguna untuk orang lain.
- Setiap cerita pasti memiliki akhir, tapi dalam kehidupan akhir merupakan sebuah awal yang baru.
- Setiap orang mencoba untuk mencapai hal besar, tanpa menyadari bahwa kehidupan merupakan kumpulan dari titik-titik kecil.
- Berusalah untuk tidak menjadi seorang manusia yang berhasil tapi menjadi manusia yang berguna.
- Belajar memang hal yang melelahkan, tapi akan lebih lelah jika kelak nanti saat ini tidak belajar.
- Hanya orang-orang yang tahu persis bagaimana cara dia kelak mati saja yang mengerti bagaimana seharusnya hidup.
- Luka dibadan dapat sembuh dengan segera , namun luka di hati membutuhkan waktu lebih lama untuk sembuh!, kecuali dengan ikhlas, itu semua akan segera terobati.
- Apapun yang terjadi dalam harimu yakinlah bahwa semuanya adalah kehendak dan rencana Allah untuk kebahagiaanmu.
- Orang yang terkaya adalah orang yang menerima pembagian takdir dari Allah dengan senang hati.
- Jangan bandingkan dirimu dengan orang lain tapi bandingkanlah dirimu dengan dirimu sendiri.
- Pada saat anda meraih bintang, anda mungkin tidak berhasil mendapat satupun, tetapi anda tidak akan pulang dengan tangan hampa.
- Setiap saat hidup memberikan sebuah pelajaran agar kita mau belajar!! namun banyak dari kita tidak mengerti apa yang diinginkan hidup itu sendiri.
- Jangan mengingat kebaikan yang pernah kita lakukan, tapi ingatlah kebaikan yang orang lain pernah lakukan kepada kita.
- Kita diberikan satu lidah, namun kita juga diberikan dua telinga agar kita bisa mendengar dua kali lebih banyak dibandingkan berbicara.
- Sahabat yang baik pasti tidak akan meminta sahabatnya menjadi orang lain, sahabat yang baik akan menerima sahabatnya apa adanya.
- Manusia tidak dirancang untuk gagal, tapi manusia sendirilah yang merancang suatu kegagalan.
- Mereka yang berani bertindak serinbgkali didatangi kesuksesan, tapi mereka yang penakut dan tidak berani mengambil konsekuensi jarang dihinggapi kesuksesan.
- Hidup itu seperti sebuah drama, kamu hanya tinggal memilih menjadi pemain atau menjadi penonton.
- Visi tanpa eksekusi merupakan sebuah lamunan, tapi eksekusi tanpa misi merupakan sebuah mimpi buruk.
- Kebanggan terbesar adalah bukan karena kita tidak pernah gagal, tapi disaat kita bangkit setelah kita terjatuh.
- Jangan katakan: Wahai Tuhan, aku memiliki masalah besar, tapi katakanlah: Hei masalah, aku memiliki Tuhan yang maha besar.
- Jenius adalah orang yang bisa membuat hal rumit menjadi terlihat sederhana.
- Yang kau butuhkan adalah seseorang yang tidak harus mengatakan dia mencintaimu agar engkau merasa dicintai. Dalam cinta, tindakan lebih penting daripada kata-kata yang hanya manis.
- Dan jika yang lama adalah kelemahan yang tidak membahagiakan Anda, mengapakah Anda masih ragu?
- Hidup ini bukan untuk bersedih, tapi untuk berbahagia. Sudahlah. Move on. Hiduplah untuk masa depanmu.
- Keraguan untuk memperbarui keadaan adalah ketegasan untuk mempertahankan apa pun yang lama.
Sumber: http://www.seocontoh.com
0 Response to "Kumpulan Kata- Kata Mutiara yang Mempunyai Makna Mendalam"
Post a Comment